Toyota Astra Motor
Toyota: Avanza Terus Bertahan Karena MPV Murni

Jakarta - Mobil low MPV semakin
banyak saja di Indonesia. Sementara Toyota, masih percaya diri dengan
andalannya, Toyota Avanza. Mobil ini bahkan disebut-sebut Toyota sebagai
MPV murni karena bisa memenuhi semua kebutuhan.
"Avanza punya karakteristik yang gak
dipunya kompetitor. Ini MPV murni, yang benar-benar lahir di Indonesia.
Dirancang untuk bisa memenuhi semua kebutuhan, sehingga sampai saat ini
masih bertahan," ujar Direktur Marketing Toyota Astra Motor, Rahmat
samulo.
Karenanya, mesi semakin banyak
kompetitor yang menawarkan MPV baru dengan berbagai keunggulan, Toyota
tetap percaya diri dan tidak akan begitu saja merubah Avanza guna
mengikuti perkembangan agar bisa bersaing.
INFO PEMESANAN TOYOTA HUBUNGI :
ABZAD S, SE
085814369093/ 021 976 11 064
EmoticonEmoticon